ATH 02 Kotak Toples Hias Flanel Serba Guna
Melengkapi koleksi Husna Gallery dengan kreasi-kreasinya, kali ini menampilkan kembali produk baru yang kami beri nama Kotak Toples Hias Flanel Serba Guna, berbeda dengan produk terdahulu yaitu Toples Kaca Flanel yang menggunakan bahan kaca, ataupun kreasi flanel terdahulu maka kali ini Husna Gallery menggunakan toples plastik sebagai bahan dasarnya, dengan bentuknya yang kecil dan imut, dihias dengan aksesoris kain flanel, menjadikannya sangat anggun untuk dijadikan tempat perhiasan. tidak hanya untuk menyimpan perhiasan, Kotak Toples Hias Flanel ini juga bisa digunakan untuk menyimpan berbagai macam barang, itu sebabnya kami beri nama serba guna.
dengan ukurannya yang mungil sangat cocok untuk dijadikan souvenir pernikahan ataupun souvenir lainnya. bisa juga digunakan sebagai kado untuk orang-orang spesial.
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan beri komentar dengan bijak tanpa menyertakan link aktif, terima kasih